Kategori: Politik

  • Mau Ikut Pilkada Padang Pariaman? Penuhi Elemen 3 D ini Dulu

    Mau Ikut Pilkada Padang Pariaman? Penuhi Elemen 3 D ini Dulu

    Oleh : H. Jayanis* Kabupaten Padang Pariaman, memiliki karakter khusus yang tidak banyak orang tahu soal itu. Namun, jika ingin berpolitik di Piaman Laweh (Sebutan untuk Kota Pariaman dan Kabupaten Padang Pariaman), mesti memperhatikan dan mempersiapkan ‘Elemen 3 D’ ini dulu. Elemen tersebut, sangat penting dalam perpolitikan Piaman Laweh, artinya adalah pola mendasar yang tidak bisa dilupakan apalagi…

  • Bawaslu Sumbar Raih Anugerah Bawaslu Award 2019

      Padang-today.com – Bawaslu Republik Indonesia memberikan anugerah Bawaslu Award 2019 pada Bawaslu Sumbar terhadap capaian terbaik yang telah dilakukan oleh Bawaslu Provinsi dan Bawaslu Kab/Kota se-Indonesia dalam pemilu serentak tahun 2019. “Penghargaan tersebut diberikan Abhan Ketua Bawaslu-RI pada malam anugerah Bawaslu Award 2019 di Jakarta,”kata Ketua Bawaslu Sumbar, Surya Effitrimen melalui WhatsApp. Soliditas, Integritas,…

  • NasDem se-Sumbar Buka Pendaftaran Balon Pilkada 2020

         Padang-today.com – Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) NasDem Sumbar, resmi membuka pendaftaran bakal calon kepala daerah  Pilkada tahun 2020. Pendaftaran ini dilakukan sehari setelah DPP NasDem membuka secara nasional di Jakarta. Menurut Sekretaris DPW NasDem Sumbar, Muzmaizer Datuak Gamuak, masa pembukaan pendaftaran bakal calon kepala daerah pada Pilkada 2020 untuk calon kepala daerah di…

  • Pariwisata Budaya & Pengembangangan Potensi Daerah

    Pariwisata Budaya & Pengembangangan Potensi Daerah

    Kota Pariaman merupakan wilayah pemekaran dari Kabupaten Padang Pariaman, yang terbentuk dengan berlakunya Undang-undang No. 12 Tahun 2002. Secara geograsfis, Kota Pariaman terletak dipantai barat pulau Sumatera dan berhadapan langsung dengan samudera Indonesia. Secara astronomis, Kota Pariaman terletak antara 00° 33‘ 00 “ – 00° 40‘ 43“  Lintang Selatan dan 100° 04‘ 46“ – 100°…