Tag Archives: Bukan

ASDEP Kemenko Perekonomian: Tarok City Ini Bukan Main-main, Ini Bisa Jadi Percontohan di Indonesia

Padang-today.com__Begitu terucap oleh Asisten Deputi (ASDEP) Bidang Perumahan, Pertanahan dan Pembiayaan Infrastruktur Kementerian Koordinator Perekonomian Dr. Ir. Bastary Pandji Indra pada peserta rapat koordinasi yang digelar Bupati Padang Pariaman Ali Mukhni di ruang rapat Setdakab, Selasa (19/02). Ucapan itu tercetus secara spontan setelah mendengarkan secara seksama pemaparan rencana pembangunan Kawasan Strategis Terpadu “Tarok City” oleh Bupati Padang Pariaman di depan ...

Read More »

Irfendi Arbi: Khatam Bukan Tamat Baca Alquran

Khatam TPA Koto Tangah Simalanggang

Limapuluh Kota, PADANG-TODAY.com-Sebanyak 88 santri dan santriwati TPQ/TPSQ Al Ikhlas Masjid Taqwa Jorong Simpang Ampek Kenagarian Labuah Gunuang Kecamatan Lareh Sago Halaban dan TPA Miftah Salam Masjid BaabunNur Jorong Kapalo Koto Kenagarian Koto Tangah Simalanggang Kecamatan Payakumbuh mengikuti Khatam Alquran, Minggu (26/2). Bupati Limapuluh Kota Irfendi Arbi dalam sambutannya ketika menghadiri acara religi itu, mengharapkan Khatam Alquran itu menjadi momentum ...

Read More »

Mukhlis Rahman, Jadikan Jabatan Sebagai Amanah Bukan Sebuah Tujuan

Padang-today.com__Walikota Pariaman Mukhlis Rahman melantik serta mengambil sumpah pejabat Pengawas (Eselon IV), Kepala Rumah Sakit, Pengawas Sekolah dan Kepala Sekolah di lingkungan Pemerintah Kota Pariaman, Jum’at sore, 10-02-2017. Dalam sambutannya wako mengingatkan tidak sedikit orang yang menerima jabatan, namun gagal dalam memaknai tanggung jawab yang mereka terima, karena itu jadikan jabatan sebagai amanah bukan sebuah tujuan, serta ciptakan suasana yang ...

Read More »

Mukhlis Rahman, Tabuik Bukan Syiah

  Padang-today.com__Event pariwisata Pesona Hoyak Tabuik Piaman 2016 di Kota Pariaman, Sumatera Barat (Sumbar), diawali dengan ritual ‘mambiak tanah’. Prosesi penyelenggaraan Tabuik tersebut berjalan sesuai rencana pada tanggal 1 muharam (2 Oktober) dan puncaknya pada tanggal 16 Oktober 2016. Namun setiap diselenggarakannya event tabuik, pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab selalu melemparkan isu Tabuik dengan aliran Syiah. Walikota Pariaman, Mukhlis Rahman  ...

Read More »