PADANGTODAY.COM-Dipercaya Atletico Madrid sudah mengeluarkan dana sebesar 15 juta euro atau lebih dari 222 miliar rupiah untuk mendapatkan jasa Yannick Ferreira Carrasco. Akan tetapi, hanya membeli 75 persen hak ekonomi pemain berusia 21 tahun ini dan 25 persen sisanya tetap milik AS Monaco. “Kami sangat puas dengan kesepakatan bersama Monaco karena Yannick adalah pemain yang memiliki potensi besar dan masa ...
Read More »Tag Archives: Euro
Diego Simoene: 95 Juta Euro Hanya Dua Pemain
PADANGTODAY.com-Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone, mencoba menegaskan betapa besar perbedaan kekuatan ekonomi klubnya dengan rival sekota, Real Madrid. Kedua tim akan saling jumpa di leg pertama Piala Super Spanyol yang akan digelar pekan ini. Simeone menyebut Madrid bisa menghabiskan begitu banyak uang hanya untuk dua orang pemain saja di bursa transfer. “Dengan 95 juta euro, kami mendapatkan tujuh atau delapan ...
Read More »