Limapuluh Kota, PADANG-TODAY.com-Pertumbuhan ekonomi masyarakat tidak terlepas dari peranan koperasi yang sehat di suatu daerah. Sebab, sejak dulu keberadaan koperasi selalu memberikan dampak dan kontribusi, dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi, penyerapan tenaga kerja dan pemerataan pendapatan masyarakat. Ditengah sengitnya persaingan lembaga keuangan, koperasi yang biasa menjangkau layanan ke masyarakat terendah ini masih banyak yang mati suri atau tidak beraktifitas. Bupati Limapuluh ...
Read More »